-->

MYOB : Menggunakan Purchase

      Tutorial kali ini yaitu purchase, dimana pada tutorial ini akan dibahas bagaimana cara memasukan quote, order dan bill pada purchase.    
      Purchase pada MYOB salah satu fitur myob yang digunakan untuk mencatat transaksi-transaksi pembelian seperti menentukan quota pembelian, membuat pesanan pembelian dan mencatatat retur pembelian.

Langkah-langkah untuk memasukan data quote, order dan bill :          
Langkah pertama untuk memasukan data quote, order dan bill pada purchase yaitu membuka aplikasi MYOB, sampai masuk pada menu berikut : 


Setelah muncul tampilan di atas, pilih purchase register pada purchase, sampai muncul tampilan seperti berikut :


Setelah muncul tampilan seperti di atas, ganti tanggal sesuai pada soal


Langkah-langkah untuk memasukan data quote

Quote

            Quote pada purchase digunakan untuk mencatat transaksi bersifat permohonan dan belum dicatat di dalam jurnal transaksi.
Pada quote terdapat :          

Received     
Qty barang yang akan dipesan
Item Number   
masukkan kode barang yang akan dibeli.
Description      
secara otomatis langsung diisikan nama item yang bersangkutan.
Price                  
ketikkan harga pesanan (jika ada).
Disc %               
ketikkan diskon yang mungkin didapat (jika ada).
Total                  
otomatis dihitung dari (Received x Price – Disc %).
 Job                      
isikan Job jika berhubungan dengan Job (proyek) tertentu.
 Tax                     
Pilih/isikan kode pajak (jika item tersebut kena pajak pembelian).

1.      Setelah masuk ke tab Quotes :


2.      Masukan data yang akan dimasukan, sebelumnya klik button New quote di bagian bawah  
 , lalu akan muncul tampilan berikut :


3.      Masukan suppliernya pada bagian atas, jika belum ada membuat terlebih dahulu dengan cara mengklik new pada bagian bawah, dengan tampilan berikut ini :

Setelah memasukan nama suppliernya, pada tab buyying details ubah tax code nya menjadi PPN, lalu OK

4.      Setelah itu masuk ke tampilan awal lagi, klik supplier dan use Java Instrument seperti berikut :


Setelah di use, lalu masukan date pada bagian atas di isi tanggalnya sesuai tanggal awal

5.      Masukan data yang akan di jadikan permohonan, sebelumnya klik layout di bagian bawah, lalu pilih item seperti berikut :


6.      Setelah itu baru masukan, item number, description, quantity dan price sesuai soal.
a.       Ketika memasukan item number, lalu enter maka akan masuk pada menu berikut :

pada tampilan diatas, terdapat sebuah table yang berjudul Item Number dan ketika di pilih maka akan keluar tampilan Item Information yang menunya berisi :

Profile
untuk memberi keterangan pada item yang akan ditransaksikan
 Item details
untuk menambah informasi atau membuat identitas pada item
 Buyying Details
untuk memberi keterangan tentang item yang di beli
Selling Details
untuk memberi keterangan tentang item yang di jual
History
sebagai jejak atau daftar hasil transaksi
Auto-Build
untuk membuat record secara otomatis
 Location
untuk menunjukkan lokasi item

b.     Pada bagian kiri di checklist ke tiganya, dan bagian kanan, di use ketiga nya , setelah itu pada Buyying Details dan Selling Details tax kode nya di rubah ke PPN, lakukan pemasukan data sesuai soal setelah itu lihat hasilnya :

                               


7.     Untuk melihatnya masuk lagi ke purchase register, lalu masuk ke Quotes akan terlihat tampilan seperti berikut :


Langkah-langkah untuk memasukan data Order
Order
Order pada purchase digunakan untuk mencatat transaksi penjualan jasa dengan keterangan yang panjang dan belum dicatat dalam jurnal.

1.   Setelah membuat daftar pada quotes, selanjutnya masuk ke order dengan cara mengklik pada bagian bawah Change to Order lalu aka masuk pada menu berikut :


2.     Lalu masukan nomor faktur nya pada bagian atas, setelah itu klik Record, lalu akan masuk pada menu berikut, pada agmbar yang di beri lingkaran klik use saja, dilanjutkan dengan mengklik OK


Setelah mengklik Ok akan mucul pesan berikut, lalu klik Ok lagi


3.   Untuk melihat hasilnya, masuk ke Purchase register lalu masuk ke tab Order, hasilnya akan seperti berikut :


Langkah-langkah untuk memasukan data Bill

Bill
Bill pada purchase digunakan untuk mencatat transaksi penjualan secara kredit maupun tunai dan dicatat dalam jurnal transaksi.
1.  Kemudian dari order tadi, ubah ke Bill dengan cara mengklik button Change to Bill pada bagian bawah, sampai masuk pada menu berikut :


2.      Klik record, maka akan masuk pada bagian purchase register-open bills


3.    Setelah itu, klik pay bill pada bagian bawah, maka pada open bills akan kosong dan data akan berpindah pada clossed bills


Display
Jika sudah selesai memasukan data quote, order dan bill saatnya untuk mendisplay hasil laporannya caranya adalah sebagai berikut :

1.        Buka menu Report- Index to Reports dibagian atas :

2.      Lalu, setelah muncul tampilan berikut :


3.    Pilih purchase –supplier detail- Display dan hasilnya :







LihatTutupKomentar